Sahabat KurmaQu, UTS di tempat kami mengasyikkan lho. Namanya Pekan Hamasat (Hari Semangat Santri). Ujian bukan lagi sesuatu yang menakutkan dan menjadi momok ngeri, tetapi sangat menantang dengan lomba-lomba dan banyak hadiah. Lomba dilaksanakan dengan aneka ragam cara. Yuk, intip sebagian persiapan dan pelaksanaan Hamasat!

Muroja’ah sebelum lomba Hamasat

Santri banat murojaah sebelum lomba hamasat

Sistem penilaian kreatif dari ustadz/ustadzah kami

Cihuy, pembagian hadiah!

Sabar, sabar, insyaAllah ada hadiah menarik.

Terima kasih ustadzah atas hadiahnya.

Hadiah hadiah

Saya! Saya tahu jawabannya!