Keadilan

Bolehkah Membeda-bedakan Pemberian kepada Anak?

Membedakan pemberian kepada anak bukanlah perbuatan tidak adil.   Perhatikan kisah Nu’man bin Basyir yang merupakan perintah berbuat adil kepada anak.   انْطَلَقَ بِي أَبِي يَحْمِلُنِي إِلَى رَسُولِ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ، Aku berjalan bersama ayahku, kemudian ayahku membawaku kepada Rasulullah shalallahu’alaihi wa sallam.   فَقَالَ : يَا رَسُولَ اللَّهِ، اشْهَدْ أَنِّي قَدْ نَحَلْتُ النُّعْمَانَ كَذَا وَكَذَا مِنْ مَالِي. Kemudian ayahku berkata, “Wahai Rasulullah, saksikanlah bahwa aku telah memberi hadiah kepada Nu’man ini dan ini dari harta milikku.”  …

0
Read More

Keadilan itu…

Adil artinya bukan sama rata. Jika adil berarti sama maka Allah tidak akan menerapkan aturan warisan laki laki mendapat 2 bagian perempuan. Jika adil berarti sama maka Rasulullah shalallahu ‘alaihi wa sallam tidak mungkin membagi ghanimah berbeda beda jumlahnya. Lalu, apa arti adil? كلمةٌ يُراد بها التَّوسُّط في الأمور بين الإفراط والتَّفريط Adil adalah sebuah kata yang bermakna tawassuth (pertengahan) dalam suatu perkara antara berlebih-lebihan dan meremehkan. العدل ضده الجور Keadilan adalah lawan kata kesewenang-wenangan العدل ضده الحيف Keadilan adalah…

0
Read More
YAYASAN KUTTAB RUMAH QUR’AN

Yayasan Kuttab Rumah Qur’an (KurmaQu) adalah sebuah yayasan yang fokus bergerak dalam bidang pendidikan islam sejak usia dini hingga berusia baligh.

Visi kami {VISI G.E.I 2025} :

Menyelenggarakan pendidikan untuk mewujudkan generasi emas islam masa depan yang memiliki iman kuat, mencintai al qur’an dan as sunnah, berakhlak dengan akhlak islam, mandiri, dan memiliki fisik yang sehat dan kuat secara bertahap dan berkelanjutan.

Lokasi TAUD KurmaQu
Lokasi SDTA Kurmaqu
HUBUNGI KAMI

Telpon / Whatsapp

Abu Ahmad Ricki al Malanjiy (0856-0465-0342), Ummu Ahmad Suwarti (0815-5541-1255)

Channel Medsos

Klik disini (Link Tree)